Rangkaian produk perawatan tubuh Jafra pertama yang di formulasikan dari bahan dasar tanaman dan minyak organik, untuk membantu menjaga kelembutan kulit.
Rangkaian produk Terra One dibuat dari minyak argan, benih minyak biji rami, dan essential oil untuk membantu menjaga kehalusan dan kelembapan kulit. Terra One juga di formulasikan dengan menggunakan bahan alami lain untuk enambah pengalaman ritual kecantikan.
0 komentar: